Berita 24 Maluku - Operasi Yustisi Pendisiplinan Protokol Kesehatan Polres Maluku Tengah VII.7. Kamis tanggal 21 Januari 2021 bertempat d...
Berita 24 Maluku - Operasi Yustisi Pendisiplinan Protokol Kesehatan Polres Maluku Tengah VII.7.
Kamis tanggal 21 Januari 2021 bertempat di depan Lapangan Apel Polres Maluku Tengah, telah dilaksanakan Apel Kesiapan Satgas Operasi Aman Nusa II tahap 7 oleh Personil Polres Malteng dalam rangka Penyampaian Wajib Menggunakan Masker dan himbauan mematuhi Aturan Protokol Kesehatan Untuk Memutus Mata Rantai Pencegahan Penyebaran Corona Virus Disease (Covid-19) .
Kegiatan Apel di pimpin oleh Kasie Was Polres Malteng IPDA MAPPASINI.
Hadir dalam kegiatan Apel :
- . PA SIAGA IPTU PARDAN.
-. Pers yang terlibat Ops Aman Nusa II Tahap 7 sebanyak 25 Pers.
- Sat Pol PP Kab.Malteng 5 Pers.
Adapun arahan Kasie Was Polres Malteng yang intinya :
- Giat yang akan dilaksanakan oleh personil adalah memberikan himbauan kepada masyarakat terkait dengan Protokol Kesehatan yang harus diperhatikan yaitu penggunaan Masker dan Menghindari Kerumunan secara berkelompok.
- Kita Laksanakan Ops Aman Nusa 2 ini akan bersama sama dengan Sat Pol PP yang mana mereka Sebagai Ujung Tombak dalam Pelaksanaan kegiatan Pendisiplinan Protokol Kesehatan.
- Dalam pelaksanaan tugas agar tetap mengedepankan sikap Humanis kepada masyarakat sehingga masyarakat mengerti dan menerima tugas yang dilaksanakan oleh personil.
#polriuntukindonesia
#polripromoter
#polisihumanis
#berimanresponsifsinergiempatiramahinovatif
@polisiindonesia
@Divisihumaspolri
@Humas Poldamaluku
@Res Malteng
@polwan_republik_indonesia
@polwan_official
@polwan_republik_indonesia
@polwanindonesia
Tags: protokol kesehatan adalah, protokol kesehatan 3m, protokol kesehatan new normal, protokol kesehatan poster, Gambar protokol kesehatan,
Tidak ada komentar